LPPM Unmer Malang bekerjasama dengan Kinerja Hijau menyelenggarakan kegiatan bertajuk Gelaran Kampoeng UKM di halaman kantor pusat Universitas Merdeka (Unmer) Malang selama pada 24-25 April 2018. Menurut Moch. Rofieq, S.Si., MT. (ketua pusat kemandirian dan kewirausahaan Unmer Malang), “Acara ini …
Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat Universitas Merdeka (LPPM Unmer) Malang kembali menyelenggarakan workshop E-Marketing mata kuliah Kemandirian dan kewirausahaan (07/03) di ruang Pusat Pertemuan Ilmiah (PPI) kantor pusat Unmer. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh mahasiswa dari berbagai fakultas. Menurut Prof. …
Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas Ekonomi & Bisnis Universitas Merdeka (BEM FEB Unmer) Malang menyelenggarakan kegiatan yang bertajuk Bussines Economic Sport & Talent (BEST) mulai tanggal 23 – 28 Maret 2018 di lapangan basket FEB Unmer Malang. Wakil Dekan FEB, Drs. …
Stan Unmer Malang dalam Festival Malang Tempo Doeloe (12/11) di Simpang Balapan ramai dipadati pengunjung. Universitas Merdeka (Unmer) Malang kembali berpartisipasi dalam event Malang Tempo Doeloe (MTD) yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kota Malang bekerjasama dengan yayasan Inggil (12/11). Setelah …
Universitas Merdeka Malang adalah Perguruan Tinggi yang sangat konsisten menjadikan Kemandirian dan Kewirausahaan sebagai Pola Ilmiah Pokok dalam proses belajar mengajarnya. Hal ini juga sejalan dengan Visi Perguruan Tinggi ini : “Menjadi Pusat Pengembangan IPTEKS, Kewirausahaan dan Pengembangan Sumberdaya Manusia …
Universitas Merdeka (Unmer) Malang tetap pada komitmen untuk menjunjung nilai kemandirian dan kewirausahaan kepada dosen, mahasiswa dan alumni. Sebagai penghargaan bagi para tokoh Unmer Malang yang berkecimpung di bidang kewirausahaan pada kamis (28/9) digelar acara Entrepreneur Award dan Pengumuman Lomba …
Universitas Merdeka (Unmer) Malang dikenal memiliki visi kemandirian dan kewirausahaan. Nilai tersebut selalu ditanamkan kepada mahasiswa dengan harapan setelah menempuh pendidikan di perguruan tinggi mereka dapat menjadi enterpreneur sukses. Semangat kewirausahaan inilah yang dirasakan oleh Moses Joko Prasetyo, mahasiswa program …
Menyambut bulan Ramadhan, Lembaga Penelitian & Pengabdian Masyarakat (LPPM) Unmer Malang bekerjasama dengan IARMI Yon 808 menyelenggarakan beragam kegiatan menarik dalam event bertajuk Entrepreneur Day III “Pasar Ramadhan”. Rencananya kegiatan ini akan berlangsung mulai 6 hingga 17 Juni mendatang. “Entrepreneur …