{"id":15105,"date":"2020-07-13T10:41:37","date_gmt":"2020-07-13T03:41:37","guid":{"rendered":"http:\/\/unmer.ac.id\/\/?p=15105"},"modified":"2020-07-13T10:41:37","modified_gmt":"2020-07-13T03:41:37","slug":"unmer-malang-meraih-sertifikat-radar-malang-awards-2020","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/unmer.ac.id\/unmer-malang-meraih-sertifikat-radar-malang-awards-2020\/","title":{"rendered":"Unmer Malang Meraih Sertifikat Radar Malang Awards 2020"},"content":{"rendered":"
Jajaran redaksi Radar Malang berkunjung ke Universitas Merdeka (Unmer) Malang pada Senin (13\/07). Kedatangan mereka disambut oleh Rektor Unmer Malang, Prof. Dr. Anwar Sanusi, SE., M.Si., beserta para Wakil Rektor. \u201cTujuan dari kunjungan ini adalah untuk menjalin silaturahim dengan Unmer Malang sekaligus rasa terimakasih dari kami atas kerjasama yang terjalin selama ini,\u201d ungkap Direktur Radar Malang, Kurniawan Muhammad.<\/p>\n
Rektor juga menerima sertifikat dan cinderamata sebagai salah satu nominasi dari Radar Malang Awards 2020 untuk kategori campus recognized for inclusive and inovative character buildings<\/em>. Unmer Malang konsisten sebagai kampus yang mengusung visi kewirausahaan dengan karakter bhirawa anoraga<\/em>. \u201cKami bersyukur dapat meraih penghargaan ini dan tentunya menjadi kado spesial dalam Dies Natalis Unmer Malang yang ke-56,\u201d ungkap Rektor.<\/p>\n Selain itu pertemuan ini juga membahas tentang konsep pendidikan di era new normal serta pengaplikasian program Kampus Merdeka, Merdeka Belajar yang dicanangkan oleh pemerintah Republik Indonesia. Radar Malang juga membuka kesempatan magang bagi mahasiswa Unmer Malang yang ingin berkarir di bidang jurnalistik maupun bidang lain seperti manajemen bisnis, legal dan lain-lain.<\/p>\n","protected":false},"excerpt":{"rendered":" Jajaran redaksi Radar Malang berkunjung ke Universitas Merdeka (Unmer) Malang pada Senin (13\/07). Kedatangan mereka disambut oleh Rektor Unmer Malang, Prof. Dr. Anwar Sanusi, SE., M.Si., beserta para Wakil Rektor. \u201cTujuan dari kunjungan ini adalah untuk menjalin silaturahim dengan Unmer … <\/p>\n","protected":false},"author":3,"featured_media":15106,"comment_status":"open","ping_status":"open","sticky":false,"template":"","format":"standard","meta":{"footnotes":""},"categories":[487,872],"tags":[],"class_list":["post-15105","post","type-post","status-publish","format-standard","has-post-thumbnail","hentry","category-berita","category-kerjasama"],"yoast_head":"\n